Yanti Dhaniaty kini menjadi inspirasi di dunia bisnis kuliner setelah meninggalkan karier di industri perminyakan dengan bisnis “Shamila Sambal”-nya. Dari dapur rumahnya, Wanita kelahiran Surabaya ini menciptakan sambal sachet khas…
Malang
Menikmati Pesona Pantai Teluk Asmara di Malang: Surga Tersembunyi untuk Pencinta Alam
Pantai Teluk Asmara adalah salah satu destinasi wisata di Kabupaten Malang yang menawarkan keindahan alam yang luar biasa. Pantai ini dikenal sebagai “Raja Ampat”-nya Malang karena memiliki banyak pulau kecil…
Menguak Keindahan Pantai Banyu Anjlok: Pantai Unik dengan Air Terjun Eksotis di Malang
Pantai Banyu Anjlok adalah salah satu destinasi wisata di Malang yang menawarkan pemandangan unik dan pengalaman berbeda dari pantai lainnya. Berbeda dari kebanyakan pantai, Banyu Anjlok memiliki air terjun yang…
Dulu Penjual Jemblem, Kini Ekspor hingga ke Denmark: Kisah Muhammad Taufiq, owner Defix Garment
Defix Garment – Siapa sangka, seorang anak penjual jemblem di pasar kini menembus pasar internasional? Muhammad Taufiq, seorang pengusaha muda dari Malang, membuktikan bahwa latar belakang sederhana bukanlah penghalang untuk…
Paslon Heri Cahyono-Ganis Rumpoko Siapkan Badan Kreatif untuk Wujudkan Malang Kota Inovatif
Warta Jatim, Malang — Dalam upaya meningkatkan daya saing Kota Malang melalui pengembangan kreativitas, pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Malang nomor urut 2, Heri Cahyono dan Ganis…
Transformasi Pasar di Kota Malang: Lima Pasar Siap Jadi Destinasi Nongkrong Kaum Muda
Warta Jatim, Malang — Pemerintah Kota Malang melalui Dinas Koperasi, Perindustrian, dan Perdagangan (Diskopindag) semakin gencar mengubah wajah pasar tradisional menjadi tempat yang nyaman untuk belanja dan bersantai. Setelah berhasil…
Kota Malang Raih Penghargaan Bhumandala, Pj Wali Kota Malang: Masa Depan Cerah Membangun Satu Data Satu Peta
Kota Malang menerima penghargaan Bhumandala Nawasena dari Badan Informasi Geospasial (BIG). Penghargaan ini di berikan sebagai bentuk penghargaan atas komitmen pemerintah daerah dalam mewujudkan integrasi informasi data geospasial. Acara penyerahan…
Pj Wali Kota Malang, Berangkatkan 279 Atlet Siap Harumkan Nama Kota di POPDA-PEPARPEDA Jatim 2024
Pj Wali Kota Malang, Iwan Kurniawan, menyatakan kebanggaannya dan memberikan dukungan penuh kepada 279 atlet yang akan mewakili Kota Malang dalam Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) ke-14 dan Pekan Paralimpik…
Plt Bupati Malang Resmi Buka Rakor Pendataan Koperasi dan UMKM Kabupaten Malang 2024
Untuk melakukan pendataan lengkap terhadap seluruh pelaku dan unit usaha di Kabupaten Malang, Plt Bupati Malang, Didik Gatot Subroto, menghadiri sekaligus meresmikan Rapat Koordinasi (Rakor) Pendataan Lengkap Koperasi dan UMKM…
Membangun Kota Batu Bersama Warga: Krisdayanti Ungkap Pentingnya Peran Warga dalam Kesejahteraan Kota
Batu, Warta Jatim – Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Batu nomor urut 3, Krisdayanti dan Kresna Dewanata Prosakh, mengungkapkan bahwa kesejahteraan sebuah kota hanya bisa tercapai melalui…
Menyambangi Keindahan Tersembunyi Pantai Banyu Meneng di Malang
Pantai Banyu Meneng, sebuah destinasi wisata yang terletak di Kabupaten Malang, mungkin belum banyak dikenal oleh wisatawan. Namun, keindahan alamnya yang masih sangat alami dan tenang menjadikannya pilihan tepat bagi…
Kebakaran Hebat Landa Pasar Dampit Malang, Empat Toko Hangus Terbakar
Malang – Kebakaran besar terjadi di Pasar Dampit, Kabupaten Malang, pada Rabu (6/11) dini hari, sekitar pukul 01.00 WIB. Api yang berkobar hebat menghanguskan beberapa toko dan menyebabkan kerugian besar…
Diduga Akibat Kebocoran Gas, Kebakaran Hanguskan Dua Warung dan Kos-Kosan di Cengger Ayam
Malang, Warta Jatim – Kebakaran hebat melanda kawasan pemukiman di Jalan Cengger Ayam I, Kelurahan Tulusrejo, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang, Minggu, 3 November 2024 sore. Kebakaran yang di duga akibat…