Penjabat (Pj.) Bupati Pasuruan, Nurkholis, menekankan pentingnya kualitas rasa dan kemasan menarik dalam produk kuliner, khususnya untuk pelaku usaha makanan dan minuman, saat menutup acara Bimbingan Teknis (Bimtek) Olahan Hasil…
Jawa Timur
Tim Sepak Takraw Kota Blitar Raih Medali Emas di POPDA XIV Jawa Timur 2024
Tim sepak takraw putra Kota Blitar mengukir prestasi gemilang dengan merebut medali emas di ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah (POPDA) XIV Jawa Timur 2024. Dalam pertandingan yang berlangsung di Soka…
Panen Raya Mangga Alpukat di Desa Wonokerto, Petani Rasakan Hasil Melimpah
Pasuruan, 7 November 2024 – Petani mangga di Desa Wonokerto, Kecamatan Sukorejo, Kabupaten Pasuruan, sedang menikmati panen raya mangga gadung klonal 21, atau yang lebih dikenal dengan sebutan mangga alpukat….
Dewan Mendorong Peningkatan Kesadaran Politik di Kalangan Generasi Muda
Dewan mendorong peningkatan kesadaran politik di kalangan generasi muda, perlu diubah pola pikir mereka dengan lebih fokus mendengarkan dan mempertimbangkan peran penting anak muda dalam pendidikan politik. Hal ini diperlukan…
Pemkab Pasuruan Siap Berkontribusi Aktif dalam Rakornas Pemerintah Pusat dan Daerah 2024
Pemerintah Kabupaten Pasuruan ikut berpartisipasi aktif dalam Rapat Koordinasi (Rakornas) Pemerintah Pusat dan Daerah Tahun 2024 yang dibuka oleh Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto. Acara tersebut berlangsung di Sentul International…
Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Malang Tingkatkan Kualitas Pemandu Wisata dengan Pelatihan Outbound dan Fasel yang Inovatif
Untuk meningkatkan kompetensi dan profesionalitas pemandu wisata di Kabupaten Malang, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Malang menggelar “Pelatihan Pemandu Outbound / Fasilitator Experiential Learning (Fasel) 2024”. Kegiatan ini dilaksanakan di…
Achmad Washil Pimpin Pemusnahan Barang Kena Cukai di Gresik dengan Total Nilai 8,3 Miliar
Kantor Pengawasan dan Pelayanan Tipe Madya Pabean B Gresik, bersama Dinas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), melakukan pemusnahan barang kena cukai ilegal senilai 8,3 miliar. Pemusnahan secara simbolis dipimpin…
Pemkab dan DPRD Pasuruan Tandatangani Pakta Integritas untuk Perangi KKN
Pasuruan, 7 November 2024 – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pasuruan bersama DPRD Kabupaten Pasuruan sepakat untuk memerangi segala bentuk korupsi, kolusi, dan nepotisme (KKN). Kesepakatan tersebut di tandai dengan penandatanganan Pakta…
Sidoarjo Kirim 238 Atlet ke Popda XIV dan Peparpeda II Jawa Timur, Siap Ukir Prestasi
Sidoarjo, 6 November 2024 – Kabupaten Sidoarjo resmi mengirimkan 238 atlet dan 64 pelatih untuk bertanding di ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) XIV dan Pekan Paralimpik Pelajar Daerah (Peparpeda)…
Pemkot Pasuruan Semarakkan Hari Ikan Nasional dengan Lomba Memasak dan Senam GEMARIKAN
Pemerintah Kota (Pemkot) Pasuruan mengadakan perayaan Hari Ikan Nasional di GOR Kota Pasuruan dengan penuh meriah. Acara ini di buka secara resmi oleh Ibu Pejabat Sementara (Pjs) Wali Kota Pasuruan,…
Pjs. Bupati Sidoarjo: Wartawan adalah Sahabat dan Partner dalam Bekerja
Sidoarjo, 30 Oktober 2024 – Pjs. Bupati Sidoarjo, Muhammad Isa Ansori, menyatakan bahwa peran wartawan lebih dari sekadar teman. Ia menganggap mereka sebagai sahabat dan partner kerja dalam memajukan pembangunan…
Dinkes Sidoarjo Targetkan Cakupan Imunisasi PCV Maksimal untuk Cegah Pneumonia dan Diare pada Anak
Sidoarjo, 5 November 2024 – Dalam rangka menekan angka pneumonia dan diare pada anak-anak di Sidoarjo, Dinas Kesehatan Kabupaten Sidoarjo mengadakan pertemuan lintas program dan lintas sektor di Fave Hotel…
Kota Batu Resmikan Koperasi Multi Pihak Pertama di Bidang Game dalam Peringatan Hari Koperasi
Batu, 31 Oktober 2024 – Pemerintah Kota Batu melalui Dinas Koperasi, Usaha Mikro, Perindustrian dan Perdagangan (Diskumperindag) menggelar acara “Launching Koperasi Multi Pihak dan Sarasehan HUT Koperasi” dengan tema “Ekosistem…