Malang, Warta Jatim — Dalam beberapa tahun terakhir, khususnya di masa pandemi COVID-19, kesadaran akan kebersihan rumah dan lingkungan meningkat drastis. Salah satu usaha yang berhasil menangkap peluang ini adalah…
Kota Batu Jadi Sorotan: Raih Predikat Badan Publik Informatif di KI Awards 2024
Warta Jatim – Kota Batu mencatatkan prestasi gemilang dengan meraih penghargaan Badan Publik Informatif pada ajang Anugerah Keterbukaan Informasi Publik (KI Awards) Jawa Timur 2024. Penghargaan tersebut diterima langsung oleh…
Mengatasi Kemacetan Kota Malang: Rendra Safaat Usulkan Program Subsidi Angkutan Umum
Malang, 13 November 2024 – Kemacetan lalu lintas semakin menjadi permasalahan besar di Kota Malang, terutama pada jam-jam sibuk. Hal ini di perburuk dengan bertambahnya jumlah kendaraan pribadi, yang memperparah…
Raih 8 Emas, 5 Perak, dan 6 Perunggu, Kabupaten Pasuruan Peringkat Kedua PEPARPEDA II Jatim
Bangkalan, Warta Jatim – Kontingen Kabupaten Pasuruan berhasil meraih prestasi gemilang pada ajang Pekan Olahraga Paralimpik Pelajar Daerah (PEPARPEDA) II tingkat Provinsi Jawa Timur yang berlangsung di Kabupaten Bangkalan pada…
Plt. Bupati Malang Buka Sosialisasi RPJPD Kabupaten Malang Tahun 2025-2045
Karangploso, Warta Jatim – Plt. Bupati Malang, Drs. H. Didik Gatot Subroto, SH., MH., secara resmi membuka kegiatan Sosialisasi Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2024 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang…
Jawa Timur Tembus Peringkat 4 Nasional dalam Indeks Pembangunan Statistik, Ini Langkah Diskominfo
Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Jawa Timur semakin memperkuat peran statistisi dalam penyelenggaraan statistik sektoral. Langkah ini diambil guna meningkatkan kualitas dan integrasi data dalam mendukung pengambilan keputusan yang tepat…
Diskominfo Jatim Ikuti Lomba Cerdas Cermat Think Bureaucracy 2024
Surabaya, Warta Jatim – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Provinsi Jawa Timur turut berpartisipasi dalam lomba cerdas cermat Think Bureaucracy 2024, yang diselenggarakan oleh Biro Organisasi Setdaprov Jatim, pada Selasa…
Pemkot Batu Gelar Simulasi Tanggap Darurat Hadapi Musim Hujan
Batu, Warta Jatim – Menyongsong musim hujan yang diprediksi tiba akhir November, Pemerintah Kota Batu menggelar simulasi tanggap darurat bencana di Pasar Induk Among Tani pada Senin (11/11/2024). Acara ini…
Dispangtan Malang Gelar Gerakan Pangan Murah Jelang Nataru, Harga Sembako Jadi Terjangkau
Malang, Warta Jatim – Menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru), Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (Dispangtan) Kota Malang kembali mengadakan Gerakan Pangan Murah (GPM) untuk menstabilkan pasokan dan harga kebutuhan…
Pemerintah Kota Malang Gelar Pelatihan Kreasi untuk Kembangkan Potensi Anak Berkebutuhan Khusus
Malang, Warta Jatim – Komitmen Kota Malang dalam menciptakan lingkungan yang inklusif dan ramah bagi para difabel kembali diwujudkan melalui pelatihan kreasi painting yang digelar Kelurahan Arjowinangun pada Sabtu (9/11/2024)….
SMPN 30 Malang Ciptakan Brikomek, Solusi Inovatif untuk Masalah Sampah Sekolah
Malang, Warta Jatim – Menghadapi tingginya produksi sampah di lingkungan sekolah, SMP Negeri 30 Kota Malang berinovasi dengan mengembangkan Briket Kompos Ekonomi atau Brikomek, sebuah solusi pengolahan sampah organik menjadi…
Tingkatkan Nasionalisme untuk Tangkal Radikalisme, Sutrisno Murdi Ingatkan Bahaya Ancaman Sosial
Tumpang, Warta Jatim – Radikalisme telah menjadi ancaman yang serius bagi masyarakat Indonesia. Hal ini disampaikan oleh Anggota DPRD Kabupaten Malang, Sutrisno Murdi, S.H., yang menekankan pentingnya penguatan nilai-nilai nasionalisme…
Dispensasi Nikah Dini di Malang Tertinggi Keempat di Jatim, DPRD Jatim Minta Pemkab Malang Lakukan Mitigasi Serius
Surabaya, Warta Jatim – Kabupaten Malang menempati posisi keempat dengan dispensasi nikah dini terbanyak di Jawa Timur. Anggota DPRD Jawa Timur, Puguh Wiji Pamungkas, mengungkapkan kekhawatirannya akan tingginya angka tersebut…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.