Timnas VS Bahrain Capai Skor Seri, Menit Akhir Bikin Geger

Timnas VS Bahrain Capai Skor Seri, Menit Akhir Bikin Geger.

Timnas VS Bahrain Capai Skor Seri, Menit Akhir Bikin Geger. Pertandingan antara timnas Indonesia dan Bahrain yang telah terlaksana pukul 23.00 WIB kemarin, Timnas dan Bahrain capai skor seimbang pada lanjutan laga Grup C ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

“Bahrain National Stadium” terpilih menjadi lokasi dilaksanakannya laga Grup C ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Timnas dan Bahrain capai skor seimbang pada lanjutan laga Grup C ronde ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.

Bahrain mendapatkan pelanggaran pada menit ke 2 karena melakukan benturan kepada Timnas hingga terjadi cedera.

Baca juga: http://Jadwal dan Platform Streaming Timnas Indonesia Malam Ini!

Benturan dari pemain Bahrain(W.Al Hayam) menyebabkan terjadinya perdarahan di bagian samping mata pemain Timnas Indonesia(M.Risaldi).

Pada menit ke 47, Timnas Indonesia (R.Oratmangoen) berhasil mencetak gol.

Babak pertama mendapatkan tambahan waktu sebanyak 7 menit dan waktu cooling break selama 5 menit. Dengan jumlah waktu 52 menit, Babak pertama dapat diselesaikan.

Bahrain nyaris mencetak gol kedua. Ali Madan memaksa Maarten Paes melakukan penyelamatan.

Baca juga: http://Jangan Sampai Ketinggalan Live Streaming Timnas! Berikut Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia

Pada babak kedua tepatnya di menit 57, Timnas Indonesia melakukan pergantian pemain.

M.Rizaldi (out)

Marselino (in)

Masih di babak yang sama tepatnya pada menit 64, Bahrain juga melakukan pergantian pemain.

M.Aljabar (Out)

H.A.M. Abdulaziz (In)

A. Madan (Out)

M. Al Humaidan (In)

Tim Bahrain kembali melakukan pergantian tim di menit berikutnya.

Al.Haram (Out)

S.Saed (In)

Kemudian, Timnas Indonesia(Rafael Struick) berhasil mencetak gol dengan skor sementara adalah 1:2.

Pergerakan selanjutnya yang dapat terlihat adalah pergantian pemain dari tim lawan di menit ke 76.

A.Al Asfoor (Out)
A. Al malood (in)

Pada menit yang sama Timnas Indonesia (R. Oratmangoen) mendapatkan kartu kuning dengan pelanggaean

R.Oratmangoen mendapatkan kartu kuning karena telah melakukan pelanggaran….

Di menit 81 Timnas melakukan pergantian pemain kembali.

T. Haye (Out)
N. Tjoe A On (In)

Disusul oleh tim lawan di menit 86, V.A. Emmanuel (Out) dan digantikan oleh S. Issa (In).

Masih dengan pergantian pemain, di menit 90 Timnas kembali melakukan pergantian pemain.

R.Struick (Out)
Witan. S (In)

Pelanggaran yang telah dilakukan oleh F. Marselino membuat Timnas kembali mendapatkan kartu kuning dari wasit.

Bahrain(M. Mashoon) kembali mencetak gol di menit 99.

Sama halnya dengan babak pertama, babak kedua ini juga mendapatkan tambahan waktu selama 6 menit.

Menit terakhir merupakan hal yang bikin greget bagi warganet.

Pasalnya, kemenangan Timnas Indonesia direnggut oleh wasit kontroversial.

Tambahan waktu dari wasit yang datang secara tiba-tiba, memberikan kesempatan kepada Bahrain untuk mencetak gol kedua dan pertandingan antar Timnas VS Bahrain capai skor seri.

Timnas akan melakukan jadwal selanjutnya yaitu, bertanding pada tanggal 15 Oktober 2024 di China.

 

 

 

 

Exit mobile version